Loading...
Minuman - Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya adalah minuman yang dibuat dari potongan buah dan sirup, dan disajikan dingin. Walaupun namanya mirip dengan minuman beralkohol yang disebut "koktail", koktail buah sama sekali tidak dicampur atau mengandung alkohol.
Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya, cocktail bisa dibuat sendiri dari buah segar yang dipotong-potong dan diberi air gula. Selain air gula, koktil buah kadang-kadang dibuat dengan tambahan susu kental manis, santan, atau minuman berkarbonasi seperti Sprite. Koktail buah juga bisa dipakai untuk membuat puding, pai, dan campuran minuman es lainnya.
Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya ternyata sangat mudah loh, tidak serepot yang anda bayangkan, jadi jika selama ini anda selalu menikmati es cocktail yang anda beli dari penjual langgangan, kali ini anda pun bisa membuatnya sendiri dirumah, anda hanya perlu menyiapkan beberapa jenis buah-buahan dan anda sudah bisa menyajikan es cocktail yang menyegarkan dirumah untuk sajian berbuka puasa keluarga, berikut Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya,
Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya, cocktail bisa dibuat sendiri dari buah segar yang dipotong-potong dan diberi air gula. Selain air gula, koktil buah kadang-kadang dibuat dengan tambahan susu kental manis, santan, atau minuman berkarbonasi seperti Sprite. Koktail buah juga bisa dipakai untuk membuat puding, pai, dan campuran minuman es lainnya.
Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya ternyata sangat mudah loh, tidak serepot yang anda bayangkan, jadi jika selama ini anda selalu menikmati es cocktail yang anda beli dari penjual langgangan, kali ini anda pun bisa membuatnya sendiri dirumah, anda hanya perlu menyiapkan beberapa jenis buah-buahan dan anda sudah bisa menyajikan es cocktail yang menyegarkan dirumah untuk sajian berbuka puasa keluarga, berikut Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya,
Resep Dan Cara Membuatnya
Loading...
center;">
cocktail 15 porsi
Bahan :
- 200 g gula pasir
- 1.5 lt air
- 500 ml minuman bersoda manis tanpa warna / sprite ( bukan iklan loh )
- 3 cm kayu manis
- 5 buah cengkih
- 1/4 sdt garam halus
- 5 sdm air jeruk nipis
- 1 sdm air kapur sirih
- Cetak bulat 150 gr melon
- Cetak bulat 150 gr semangka
- Cetak bulat 150 gr pepaya
- Cetak bulat es batu secukupnya
Cara Membuat :
- Larutkan gula, garam, kayu manis dan cengkeh didalam air
- Aduk rata. Masak hingga mendidih
- Angkat, Saring
- Dinginkan
- Ditempat terpisah, Rendam potongan buah-buahan didalam larutan air kapur sirih
- Angkat, Cuci berish, Dinginkan
- Masukkan potongan buah-buahan kedalam rebusan sirup gula, Aduk rata, Sesaat sebelum disajikan, Tuang sprite dan beberapa potongan esbatu, Hidangkan segera selagi dingin,
Itulah tadi Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya,
0 Response to "Resep Es Cocktail Dan Cara Membuatnya"
Post a Comment