Daftar Tempat Wisata di Kintamani yang Paling Hitzz Terindah – Apabila mendengar kata ‘Bali’ tentu saja yang langsung dipikirkan kalian adalah pantai kutanya. Tetapi kali ini saya akan membahas kecamatan kintamani. Kecamatan yang terletak di daerah bagian timur pulau Bali ini memang merupakan daerah kawasan pariwisata.
Seperti kecamatan lain yang ada di Bali, Kintamani juga merupakan tempat wisata yang menjadikan objek wisata alam menjadi daya tarik unggulannya.
Walau begitu, setiap daerah di Bali memiliki ciri khasnya masing-masing seperti Wisata di Kintamani ini. Untuk itu saya akan memberikan daftar objek wisata yang berada di kecamatan Kintamani.
Baca Juga : 75 Tempat Wisata di Bali
1. Gunung Batur
Salah satu destinasi wisata populer di Kintamani adalah objek wisata gunung Batur. Letaknya di desa Penelokan utara, kecamatan Kintamani, kabupaten Bangli Salah satu yang menjadi daya tarik di objek wisata ini adalah gunung di pulau Bali yang masih aktif. Dan juga ini adalah gunung tertinggi kedua setelah gunung Agung.
Dengan pemandangan alam yang menawan dan hamparan bebatuan yang berwarna hitam, tidak heran jika objek wisata ini tidak pernah sepi dari pengunjung. Harga tiket untuk bisa masuk dikawasan ini adalah Rp. 15.000/orang. Dengan harga tiket yang cukup murah Anda sudah bisa menikmati wisata yang menarik dan indah satu ini.
Lokasi Gunung Batur Kintamani
Baca Juga : 50 Tempat Wisata di Buleleng Bali
2. Pura Ulun Danu Batur
Alamatnya di jl. Kintamani Batur selatan, pura ini adalah pura kahyangan jagad seperti Pura Luhur Ulu Watu yang terdapat di tanah lot.Objek wisata ini memang tidak berbeda jauh dengan yang berada di tanah lot, pengunjung disini juga tidak pernah sepi.
Destinasi wisata ini dapat dijadikan sebagai daftar tempat wisata yang akan kunjungi jika berlibur di Kintamani. Tentunya Anda akan mendapatkan pengalman yang sangat menarik di wisata ini.
Lokasi Pura Ulun Danu Batur
Baca Juga : 53 Tempat Wisata di Bangli Bali
3. Desa Kuno dan Pemakaman Desa Trunyan
Destinasi wisata selanjutnya berlokasi di kecamatan Kintamani kabupaten Bangli. Daya tarik para wisatawan ditempat ini adalah wisatawan yang ingin melihat prosesi adat cara menguburkan mayat di Bali.
Dimana caranya adalah membaringkan mayat diatas tanah dan dibawah pohon yang berusia sudah ribuan tahun. Prosesi ini lah yang ditunggu-tunggu tidak hanya wisatawan domestik tetapi juga wisatawan mancanegara.
Lokasi Pemakaman Desa Trunyan
Baca Juga : 80 Tempat Wisata di Batu Malang
4. Danau Batur
Danau Batur Terletak di lereng gunung Batur . Jika anda melihat pemandangan indah danau Batur kecamatan Kintamani secara keseluruhan, anda disarankan pergi ke desa Penelokan.
Karena Desa ini letaknya berada di dataran yang lebih tinggi dari Danau Batur, sehingga anda dapat melihat pemandangan danau yang sangat menawan dan Jika dilihat dari ketinggian, destinasi wisata Danau Batur ini memiliki bentuk seperti bulan sabit. Wisata menrik satu ini cocok untuk destinasi liburan Anda.
Lokasi Danau Batur Kintamani
Baca Juga : 70 Tempat Wisata di Semarang
5. Toya Bungkah Hot Spring Kintamani
Selain wisata sejarah dan budaya kecamatan kintamani ini juga memiliki wisata pemandian air panas yang cukup populer dengan suhu air yang tak kurang dari 50 derajat Celcius ini selalu ramai dikunjungi wisatawan baik domestik maupun mancanegara.
Letak strategis yakni tepat di danau Batur. Air hangat ini juga diyakini dapat mengobati penyakit rematik, koreng dan penyakit kulit lainnya. Anda bisa berlibur bersama dengan keluarga ke obyek wisata ini, karna obyek wisata satu ini cocok untuk destinasi liburan Anda bersama keluarga.
Lokasi Toya Bungkah Hot Spring Kintamani
Baca Juga : 60 Tempat Wisata di Bandung
Itu lah ulasan versi Ihategreenjello tentang Tempat Wisata di Kintamani yang paling recommended. Jika Anda pergi berkunjung ke kecamatan kintamani tidak ada salahnya pergi ke salah satu tempat wisata diatas. Dan jangan lupa bawakan oleh-oleh untuk saya. Semoga bermanfaat dan selamat berlibur.
The post Tempat Wisata di Kintamani Bali Paling Hitzz appeared first on IhateGreenJello.
0 Response to "Tempat Wisata di Kintamani Bali Paling Hitzz"
Post a Comment