Loading...

Apem Gula Merah By : @magdalenadwisinta

Loading...


Apem Gula Merah
By : @magdalenadwisinta

Bahan-bahan :
250 gram tepung beras
200 gram gula merah
200 ml santan kekentalan sedang (hangat)
60 ml santan kanil (hangat)
100 ml air
1/2 sdt ragi
150 gram tape singkong
100 gram kelapa parut setengah tua
Sejumput garam
1 lembar daun pandan

(Takir daun pisang secukupnya)

Cara Membuat :
1. Masak gula merah dan air hingga gula larut, kemudian saring. Hasil akhir 140ml
2. Haluskan tape,
Loading...
lalu masukkan tepung, ragi dan larutan gula merah, aduk rata.
3. Tuang santan kekentalan sedang, aduk menggunakan whisk sampai tidak bergerindil. Diamkan 30 menit
4. Tambahkan santan kanil aduk lagi hingga kalis, kemudian diamkan kembali selama 30 menit.
5. Panaskan kukusan, alasi tutup dengan serbet. Tuang adonan 3/4 bagian takir lalu kukus selama 20 menit, sisihkan
6. Campur kelapa parut dengan garam, beri daun pandan. Kukus selama 10 menit, siap di gunakan


Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • PUDING CENDOL PUDING CENDOL By @rinarumimper Bahan-bahan : secukupnya cendol (resep cendol silahkan scroll ke bawah) 1 bks agar2 plain 1 sdt bubuk jell… Read More...
  • PIE BUAH PIE BUAH By @angeliahori Bahan Kulit : 250 gr Tepung terigu serbaguna 125 gr Butter beku 1sdm gula halus Bahan Vla : 500 ml Susu Cair pl… Read More...
  • Brownies kukus putih telur Brownies kukus putih telur by @ulfarachma Saya buat di loyang 22 cm dengan tinggi 4 cm, loyangnya penuh bgt kl mau pakai loyang 24 cm leb… Read More...
  • BOLU KUKUS LABU KUNING BOLU KUKUS LABU KUNING by @cynthiahali Bahan - bahan : 3 butir telur 75 gram gula pasir 1/4 sdt garam 1/2 sdm emulsifier (sp/tbm) 85 gr t… Read More...
  • CHOCOLATE ROLL BREAD CHOCOLATE ROLL BREAD By @fiet_sgf Bahan: 260 gr tepung terigu protein tinggi 30 gr gula pasir 3 gr ragi instan 1 butir telur yang ditamba… Read More...

0 Response to "Apem Gula Merah By : @magdalenadwisinta"

Post a Comment

Loading...