Loading...

Ayam Cah Jamur Brokoli By : @yzmalicious

Loading...


Ayam Cah Jamur Brokoli
By : @yzmalicious

Bahan-Bahan :
200 gram dada ayam, iris
150 gram jamur shimeji
1 bonggol brokoli
100 gram jamur kancing, iris
1 batang wortel, iris
1/4 buah bawang bombay, rajang kasar
2 butir bawang putih, geprek cincang
1 ruas jahe, geprek
150 ml air
1 batang daun bawang, potong kasar
1 sdm maizena, larutkan dengan sedikit air

Bahan Seasoning :
1/4 sdt merica bubuk
1 sdt gula
1 sdt kaldu bubuk jamur
1/2 sdt garam
1 sdt kecap asin
1 sdm saos tiram
1 sdt kecap ikan

Step :
- Potong brokoli per
Loading...
kuntum. Rendam dengan air garam sekitar 10 menit. Bilas dg air mengalir. Rebus di air mendidih selama 40 detik. Tiriskan.
- Tumis bawang putih & jahe sampai harum. Tambahkan bawang bombay. Aduk cepat.
- Tambahkan ayam. Aduk sampai berubah warna.
- Tambahkan air & wortel.
- Bumbui dengan bahan seasoning. Aduk merata.
- Tambahkan duo jamur, daun bawang. Aduk - aduk.
- Tambahkan brokoli, disusul dengan larutan maizena. Aduk cepat. Test n koreksi rasa. Angkat & sajikan.
- Untuk cek cara pembuatannya yg lebih lengkap, tonton di youtube channel "miss yzmalicious"
Enjoy!


Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Puding ubi ungu+puding susu santan Puding ubi ungu+puding susu santan by : @fitrie.susanti Bahan puding ungu: Ubi jalar 2 uk. Sedang (rebus sampai empuk blender dgn air 2 g… Read More...
  • BOLU KUKUS KEJU BOLU KUKUS KEJU By @aprilianfr Bahan : tepung terigu 2 gelas gula pasir 1/2 gelas vanili 1/2 sdt minyak goreng 100 ml skm putih 2 sachet … Read More...
  • Cake Marmer kukus Cake Marmer kukus by @adrianaalimin Bahan. 200 gr tepung terigu 250 gr margarin 100 gr gula halus ( bisa lebih klo suka manis) 6 butir ku… Read More...
  • GREEN TEA CHOUX PASTRY GREEN TEA CHOUX PASTRY by @Mbaiyya with Almond Chocolate Filling Bahan: 225 ml air putih 1/4 sdt garam 1 sdm gula pasir (aku gapake) 100… Read More...
  • PISANG HIJAU PISANG HIJAU By @jennynovembria BAHAN : 200 grm tepung beras 350 ml santan dari 1/2 butir kelapa 50 ml air daun suji (50 lbr daun suji di… Read More...

0 Response to "Ayam Cah Jamur Brokoli By : @yzmalicious"

Post a Comment

Loading...