Loading...

LOBSTER SAUS MENTEGA

Loading...
Loading...

LOBSTER SAUS MENTEGA

Bahan-bahan:
11 ekor lobster segar
200 gr margarin/salted butter
2 buah bawang bombay, cincang
3 siung bawang putih, cincang
5 buah cabai merah keriting, potong-potong
8 sdm saus sambal
6 sdm saus tomat
4 sdm saus tiram
1 batang serai
2 lembar daun salam
Gula secukupnya
Garam secukupnya
Merica bubuk secukupnya

Cara membuat:
1. Cuci bersih lobster, buang sungut tajamnya. Bersihkan kotoran lobster dengan menggunakan sungutnya (bisa lihat di youtube untuk lebih jelasnya). Kemudian, belah lobster dari bagian kepala hingga ekor. Namun, jangan sampai putus.
2. Rebus lobster hingga berubah warna (5-10 menit). Sisihkan.
3. Masukkan margarin, disusul bawang bombay, bawang putih, dan cabai. Tumis hingga harum. Masukkan serai dan daun salam.
4. Tambahkan saus cabai, saus tomat, saus tiram, gula, garam, dan merica. Kemudian, aduk rata dan tes rasa.
5. Masukkan lobster, aduk hingga rata dan masak hingga bumbu meresap.



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "LOBSTER SAUS MENTEGA"

Post a Comment

Loading...