Loading...

Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah

Loading...
Loading...
Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah - Lawang sewu ini terletak di Jl. Pemuda, Sekayu, Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah 50132. Berdekatan dengan alun alun tugu muda semarang yang sangat indah pula. Banyaknya wisatawan dari manca negara maupun lokal yang ingin melihat bangunan bersejarah ini.


Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah
@fitri_strawberry


Bangunan peninggalan belanda ini memang menjadi daya tarik tersendiri untuk wisatawan yang akan berkunjung di lawang sewu. Kenapa kok namanya lawang sewu? ini dikarenakan banyaknya pintu pintu yang ada di bangunan belanda ini yang bahkan jumlahnya tidak mencapai seribu tetapi hanya berjumlah 928 pintu.


Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah
@r1na_dzakirah

Arsitektur clasic yang sangat istimewa dan indah ini menjadi spot foto yang perfect dan instagramable untuk para wisatawan yang akan berkunjung disini. Didukung dengan gedung yang sudah direnovasi oleh pemerintah menjadi bangunan ini tetap classic akantetapi terlihat rapi dan bersih.



Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah
@ndarlianty

Didalam lawang sewu ini juga terdapat ruang bawah tanah dimana dahulunya waktu saya masih pelajar, saya dapat mengunjungi ruang bawah tersebut. dikarenakan sekarang ruang bawah tanah lawang sewu selalu digenangi air maka akses kesana terkadang ditutup dan tidak boleh dikunjungi oleh wisatawan yang berkunjung disana.

Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah
@dedyistanto1302

Mungkin dahulu lawang sewu saat terlihat kumuh dan tidak terawat sempat menjadi perbincangan warga - warga sekitar sebagai tempat yang mistis dan mencekam. Akan tetapi kondisi lawang sewu sekarang yang sudah terawat dan dilakukan renovasi oleh pemerintah sangatlah indah dan perfect untuk berfoto ria oleh keluarga, pasangan, bahkan dilawang sewu juga sering menjadi spot foto untuk prewedding.

Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah
@ichsanijat

Design design jendela kaca yang sangat indah dan menawan juga menjadi spot foto terbaik untuk anak anak hitz zaman now hehe. dengan caption glow in the dark haha. its the best place right? hehe.


Fasilitas

Wisata Sulaku Bumi Jawa Park di Bumijaya Tegal Jawa Tengah bisa dibilang sebuah wisata taman yang memiliki beberapa akan fasilitas dan pelayanan di antaranya sebagai berikut :
  • Area Parkir kendaraan
  • Mushola
  • Kamar mandi / MCK
  • Penginapan di sekitar lokasi
  • dan masih banyak lainya



Harga Tiket Masuk Lawang Sewu

Untuk harga tiket masuk lawang sewu untuk dewasa dan anak anak tetap dibedakan. Dan juga untuk jam buka lawang sewu tersendiri adalah jam 07.00 - 21.00 WIB. berikut daftar tiket masuknya :
  • Khusus Orang Dewasa Tiket Masuknya  Rp. 10.000,-
  • Khusus Anak-Anak di bawah 12 Tahun  Rp. 5.000,-
  • Adapun Jika Menggunakan Jasa Pemandu Wisata dikenakan biaya Rp. 50.000,- (Khusus Rombongan dibawah 10 Orang)



Lokasi




Demikianlah sedikit ulasan mengenai pesona keindahan wisata lawang sewu di Semarang Jawa Tengah. Semoga informasi ini memudahkan kalian semua untuk berkunjung ke lawang sewu semarang. see u next time in other trip hehee.


Baca Juga : 11 Daftar Tempat Wisata di Bali

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Pesona Keindahan Wisata Lawang Sewu Semarang Jawa Tengah"

Post a Comment

Loading...