Loading...

Rendang Sapi By : @dellasuzura

Loading...


Rendang Sapi
By : @dellasuzura

Bahan :
1 kg daging sapi bagian has dalam
3 butir kelapa parut yang tua, ( dijadikan 1,5 liter santan)

Bumbu Halus :
1-2 sdm cabai giling
20 butir bawang merah
10 butir bawang putih
1 buah pala
4 cm jahe
4 cm lengkuas

Bumbu Pelengkap :
2 batang sere geprek
4 lembar daun salam
2 lembar daun kunyit
6 lembar daun jeruk

1 sdm bumbu rendang bubuk kering (optional) beli di pasar yg jual bumbu
Loading...
padang klo dari aroma isinya sepertinya bunga lawang, kayu manis,kapulaga dan rempah2.

Cara Memasak :
Dalam wajan masukkan bumbu halus,bumbu pelengkap dan daging masak sebentar kira-kira 5 menit setelah itu baru tuang santan.

Masak dengan api sedang/kecil sampai keluar minyak santannya dan santan mengental. Masukkan bumbu rendang bubuk (optional) sesekali di aduk agar tidak lengket.
Tambahkan garam secukupnya aduk terus sampai santan mengering.
Angkat dan sajikan.


Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Sagu Keju⁣ Sagu Keju⁣ by : liessurya⁣ Tips untuk teman2 yang susah mencari keju Edam, boleh ya menggantinya dengan keju cheddar. Aromanya memang tida… Read More...
  • PUTU MAYANG SAUS KINCA PUTU MAYANG SAUS KINCA by : dewirosmayanti Bismillahirrahmaanirrahim.... Yang ijo- ijo mau lewat lagi.... Kali ini sedikit kriting2 gitu. … Read More...
  • CHOCOLLATE MEDE THUMPRINT CHOCOLLATE MEDE THUMPRINT by : momshee_kitchen Masih utak atik resep yg sama ya mam 😊,, topingnya yg dibuat berbeda dg mede / almond, tip… Read More...
  • Bolu Kukus Mekar(8pcs) Bolu Kukus Mekar(8pcs) by : lisagunawan05 Yuuukk moms bikin sendiri bolu kukus mekar, gampang banget bikinya dan hasilnya mekar dengan can… Read More...
  • PIZZA MINI PIZZA MINI by : lisagunawan05 Anak2 minta pizza mini lagi🍕🍕🍕 karena rasanya yg enak dan bikinnya juga gampang banget, yukkk bunda dicob… Read More...

0 Response to "Rendang Sapi By : @dellasuzura"

Post a Comment

Loading...