Loading...
TONGSENG KAMBING
by @chejustche
Bahan :
400 gram daging kambing
2 buah wortel
1/4 buah kol
Kecap Manis
1 sdm saus tiram
Bumbu Halus :
4 siung Bawang Putih
6 siung bawang merah
Cabe merah
Rawit
2 biji
Loading...
kemiri
Rempah :
Seiris Jahe
Daun Jeruk
Sereh
Daun Salam
Cara Membuat :
Tumis bumbu halus sampai matang harus beserta rempah, masukkan daging kambing, beri kecap manis oseng2 sampai berubah warna. Selanjutnya masukkan air secukupnya beri garam, gula. Masak sampai daging empuk.
Masukkan wortel, lalu terakhir masukkan kol. Beri potongan rawit lagi jika suka pedas. (Jgn lupa beri tomat iris, disini saya skip krn tomat lg habis).
0 Response to "TONGSENG KAMBING"
Post a Comment