EKADO HOKBEN
By : rennytahartanty
.
Bahan dihaluskan :
- 400 gr fillet ayam
- 100 gr udang kupas
- 4 siung bawang putih
- 2 butir telur
- 4 sdm tepung tapioka
- 2 sdm saus tiram
- 2 sdm kecap asin
- 2.5 sdm minyak wijen
- 2 sdt garam
- 2 sdm kaldu bubuk ayam
.
Pelengkap :
- telur puyuh
- kembang tahu yg direndem air garam lalu
- daun bawang utk mengikat
.
Cara Membuat :
- setelah semua bumbu dihaluskan, rebus telur puyuh, sisihkan
- ambil kembang tahu yg telah dipotong masukkan 1 sdm adonan ayam lalu tambahkan telur puyuh
- arahkan masing2 ujung kembang tahu lalu ikat dg daun bawang
- siapkan minyak setengah panas.goreng EKADO.
- angkat, sajikan
- Klo mau disimpan di frezer bisa dkukus terlebih dahulu ya..
0 Response to "EKADO HOKBEN"
Post a Comment