Loading...
Cah Kangkung Cumi
By : makmon5
Bahan-bahan :
3 ikat kangkung,petik yg muda2 saja.cuxi bersih,tiriskan
2 cumi2,potong2 sesuai selera
Cabe rawit sesuai selera
3 bawang putih,geprek dan cincang
Secukupnya
Loading...
saus tiram dan kaldu jamur
Cara Membuat :
1. Panaskan wajan tumis bwng putih sampai harum masukkan cumi aduk sampai berubah warna,
2. Masukkan kangkung beri air,saus tiram,kaldu jamur (kalau suka asin boleh tambah garam).
3. cicipi dan sajikan 😋
0 Response to "Cah Kangkung Cumi"
Post a Comment