ASINAN MANGGA SERUT
Bahan :
2 buah mangga, kupas, serut
1 gelas air (200ml)
1/2 gelas gula pasir (110gram)
5 buah cabe merah keriting
1 buah lemon, sebagian
diperas, sisanya diiris tipis
1/2 sdt garam
Cara Membuat :
Haluskan cabe merah
Didihkan air, tambahkan gula sampai larut, masukkan cabe halus, matikan api, dinginkan. Tambahkan garam dan air lemon, koreksi rasa.
Rendam irisan mangga dalam kuah asinan, beri irisan lemon, simpan dalam lemari es selama 1 jam atau semalaman.
Related Posts :
Kung Pao Chicken
Kung Pao Chicken
By : @chikaafransisca
BAHAN :
350 gr ayam fillet (potong dadu)
3 bh daun bawang, rajang kasar
1/2 bh paprika hijau, poto… Read More...
LAKSA
LAKSA
By @ditaharjawinata
Bahan;
Bumbu yg dihaluskan:
15 bh bawang merah
8 bh bawang putih
5 bh kemiri
sejempol jahe
5 cm kunyit
1 sdt ke… Read More...
TAHU GEJROT CIREBON
TAHU GEJROT CIREBON
by @merieprayatna
Bahan:
4 buah tahu goreng
100 ml air hangat
2 sdm kecap manis *atau sesuai selera
2 sdm gula merah … Read More...
TUMIS SANTAN TAHU
TUMIS SANTAN TAHU
By @ninaerlianiiii
Bahan :
2bh tahu (ptg sesuai selera)
1/2bh kentang (kupas, cuci, ptg sesuai selera)
4btg kacang panj… Read More...
Tongseng Ayam
Tongseng Ayam
By @pawon_mbu
1 buah dada ayam (iris kecil2)
1/2 santan kental
Kecap (dikira2)
1/4 kol
10 biji cabe rawit
2 tomat hijau bes… Read More...
0 Response to "ASINAN MANGGA SERUT"
Post a Comment