Loading...
Mochi Isi Kacang
By : @vawna.house
.
Bahan Kulit Mochi :
250 gr tepung ketan
10 gr terigu
1/2 sdt garam
300 ml santan sedang .
Bahan Isian (campur semua bahan) :
100 gr kacang sangrai, kupas ulek kasar
3 sdm gula pasir
.
Bahan Tambahan :
100 gr maizena sangrai, sisihkan .
Cara Membuat :
1. Campur semua bahan kulit mochi sampai semua bahan tercampur rata (tepung tidak
Loading...
bergerindil), pindah ke wadah tahan panas, kukus hingga matang sampai transparan sekitar 30 menit. Angkat lalu uleni adonan hingga kalis (pakai mixer hook atau spatula). 2. Ambil secukupnya adonan, pipihkan isi dengan isian kacang. Bulatkan lalu gulingkan di maizena sangrai, lakukan hingga adonan habis. .
Note : saya uleni manual pakai spatula aja sampai adonan dingin, kalis sampai ga lengket di spatulanya.
Note : saya uleni manual pakai spatula aja sampai adonan dingin, kalis sampai ga lengket di spatulanya.
0 Response to "Mochi Isi Kacang By : @vawna.house"
Post a Comment